Distribusi Panas dengan MEH

Apa sih metode beda hingga itu??, untuk apa juga fungsinya??? biar lebih jels baca artikel ini ya!!!

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang ada saat ini memerlukan suatu
solusi yang tepat dari permasalahan yang ada, terutama dalam bidang industri. Persoalan yang timbul adalah bagaimana membawanya ke dalam bentuk matematika sehingga nantinya dapat diselesaikan menggunakan metode matematika dengan memperhatikan syarat-syarat batasnya. Dalam kehidupan sehari-hari banyak dijumpai hal-hal yang berkaitan dengan perpindahan temperatur, terutama dalam bidang industri.

Perpindahan temperatur atau heat transfer adalah ilmu yang meramalkan perpindahan energi yang terjadi karena adanya perbedaan temperatur diantara benda atau material. Ilmu perpindahan temperatur tidak hanya mencoba menjelaskan bagaimana energi temperatur itu berpindah dari suatu benda ke benda lainya, tetapi juga dapat meramalkan laju perpindahan yang terjadi pada kondisikondisi tertentu.

Salah satu masalah mendasar yang sering ditemui dalam kasus fisikanya adalah masalah syarat batas (boundary term). Syarat batas ini biasanya diperlukan untuk menyelesaikan kasus yang melibatkan persamaan diferensial orde 2, seperti pada fenomena elektromagnetik, gelombang mekanik, hidrodinamika, aliran temperatur, dan gravitasi dalam bentuk persamaan Poisson, Laplace dan Helmholtz. Nah kita bisa menyelesaikan masalah ini dengan bantuan program komputer, contohnya memakai bahasa pemroraman matlab, untuk lebih detailnya selahkan download filenya disini ya???

Leave a comment